X

MIPA : Rumus Fisika Kelas 11 Lengkap Terbaru

RumusHitung.com – Heyo whatsapp, tetap semangat dan sehat selalu ya kalian semua. Nih ada ringkasan rumus lengkap fisika kelas 11 MIPA yang harus kalian ketahui.


BAB 1
KINEMATIKA GERAK


A. Gerak Translasi

1. Perpindahan dan Jarak

r = xi + yj
Δr = rB – rA atau Δr = Δxi + Δyj

Jarak tempuh ialah panjang lintasan yang dilakukan partikel selama bergerak.

2. Kecepatan dan Laju

  • Kecepatan rata-rata
  • Laju rata-rata
  • Kecepatan sesaat
  • Laju sesaat
  • Posisi dan kecepatan

Contoh 1 :

Contoh 2 :

3. Percepatan

  • Percepatan rata-rata
  • Percepatan sesaat
  • Kecepatan dan percepatan

Contoh 1 :

Contoh 2 :

B. Gerak Melingkar

1. Besaran-Besaran pada Gerak Melingkar

  • Kecepatan sudut rata-rata
  • Kecepatan sudut sesaat
  • Perceppatan sudut sesaat

Contoh :
Benda bergerak melingkar dengan kecepatan sudut berubah sesuai persamaan ω = (3t2 – 4t + 2) rad/s, dan t dalam detik saat t = 1 detik, posisi sudutnnya 5 radian. Setelah bergerak selama t = 2 detik pertama, maka hitung :
a. Percepatan sudut
b. Posisi sudutnya

Jawab :

2. Besaran Sudut dan Linear

  • Hubungan besaran
    S = θ . R
  • Kecepatan linear
    v = ω . R
  • Percepatan tangensial
    aθ = α . R
  • Percepatan linear


    Keterangan :
    v = kecepatan linear
    ω = kecepatan sudut
    aθ = percepatan tangensial
    α = percepatan sudut
    R = jari-jari

Contoh :

C. Gerak Parabola

  • Gerak Lurus Beraturan
  • GLBB (Gerak Lurus Beubah Beraturan)

Contoh :

1. Titik Tertinggi dan Terjauh

  • Titik tertinggi


    Keterangan :
    ym = tinggi maks (m)
    vo = kecepatan awal (m/s)
    α = sudut elevasi
    g = percepatan gravitasi (m/s2)
  • Titik terjauh

Contoh :


BAB 2
GRAVITASI


A. Medan Listrik

  • Hukum newton gravitasi

    Keterangan :
    F = gaya gravitasi (W)
    M, m = massa kedua benda (kg)
    R = jarak
    G = konstanta gravitasi (6,67 x 10-4 Nm2kg

Contoh :

  • Percepatan gravitasi

    Keterangan :
    g = percepatan gravitasi (m/s2)
    M = massa benda (kg)
    R = jarak titik ke benda (meter)
  • Energi potensial gravitasi
  • Kekekalan energi mekanik

Contoh :

B. Gerak Planet dan Satelit

1. Hukum Keepler

Hubungan di atas bisa dirumuskan seperti :

Contoh :

2. Gaya Gravitasi Gerak Planet

  • Bukti hukum newton
  • Kecepatan orbit planet
  • Gerak satelit
    Adalah benda langit yang mengorbit planet.

Contoh :


BAB 3
ELASTISITAS


A. Elastisitas

1. Sifat Elastis Bahan

  • Regangan (strain)
    Perbandingan antara pertambahan panjang batang dengan panjang amula-mula.
  • Tegangan (stress)
  • Modulus elastisitas
    Besaran yang menggambarkan tingkat elastisitas bahan.

Contoh :

2. Hukum Hooke

F = gaya (N)
Δx = pertambahan panjang (m)
k = konstanta (N/m)

Contoh :

3. Susunan Pegas

  • Susunan seri
  • Susunan paralel

Contoh :

B. Getaran Pegas

1. Persamaan Getaran

  • Simpangan getar

    Keterangan :
    y = simpangan (meter)
    A = amplitudo (A)
    ω = frekuensi sudut (rad/s)
    φ = fase getaran
    φ = t / T
  • Kecepatan getar
  • Percepatan getar

Contoh :

2. Periode dan Frekuensi Getaran

Contoh :

3. Energi Getaran

Rumus :

Contoh :


BAB 4
USAHA DAN ENERGI


A. Usaha dan Energi

Rumus :

Keterangan :
W = usaha (joule)
F = gaya (N)
S = jarak (meter)
α = sudut antara gaya F dengan S

Contoh :

1. Energi Potensial

Ep = m . g . h

Keterangan :
Ep = energi potensial (Joule)
m = massa (kg)
g = percepatan gravitasi (m/s2)
h = ketinggian (h)

Contoh :

2. Energi Kinetik

Rumus :

Keterangan :
Ek = energi kinetik (Joule)
m = massa (kg)
v = kecepatan (m/s)

Contoh :

B. Usaha dan Perubahan Energi

Hubungan usaha dan perubahan energi :

1. Ketinggian Berubah

Contoh :

2. Kecepatan Berubah

Contoh :

C. Hukum Kekekalan Energi

1. Energi Mekanik

Em = Ep + Ek

Contoh :


BAB 5
MOMENTUM IMPULS


A. Momentum

p = m . v

Keterangan :
p = momentum (kg.m/s)
m = massa (kg)
v = kecepatan (m/s)

Contoh :

B. Impuls

I = F . Δt

Keterangan :
I = impuls (N)
F = gaya (W)
Δt = selang waktu (s)

C. Hubungan Besaran

I = Δp

Keterangan :
I = impuls
Δp = perubahan momentum

D. Tidak Ada Pengaruh Gaya

pawal = pakhir

Contoh :

E. Tumbukan


BAB 6
ROTASI BENDA TEGAR


A. Momen Gaya

Contoh :

B. Momen Inersia

I = m . R2

Contoh :

C. Keseimbangan Benda Tegar

D. Gerak Rotasi

E. Energi Gerak Rotasi

Contoh :

F. Momentum Sudut

Contoh :


BAB 7
FLUIDA


A. Fluida Statis

1. Tekanan Hidrostatis

Keterangan :
Pn = tekanan hidrostatis (Pa)
ρ = massa jenis (kgm2)
g = percepatan gravitasi (m/s2)

Contoh :

Hukum Pascal

Contoh :

2. Gaya Archimedes

Keterangan :
FA = gaya tekan ke atas (N)
ρa = massa jenis (kg/m3)
g = percepatan gravitasi (m/s2)
VT = volume (m3)

Contoh :

B. Fluida Dinamis

1. Kontinuitas

Keterangan :
Q = debit (m3/s)
V = volume air (m3)
t = waktu (s)

Keterangan :
A = luas penampang (m2)
v = kecepatan (m/s)

Contoh :

2. Bernoulli

Contoh :


BAB 8
TERMODINAMIKA


A. Hukum Boyle – Guy Lussac

PV = tetap


Contoh :

B. Persamaan Umum Gas

Keterangan :
P = tekanan gas (pa)
V = volume gas (m3)
T = suhu gas (K)
N = jumlah artikel
k = 1,38 . 10-23 J/K

Contoh :

C. Ekuipartisi

Keterangan :
EK = energi kinetik rata-rata (Joule)
T = suhu (K)
f = derajat kebebasan
k = ketetapan Baltzum

D. Energi Gaya Monoatomik


Contoh :

E. Kecepatan Efektif

Keterangan :
vef = kecepatan efektif
T = suhu (K)
m = massa partikel (kg)
k = 1,38 x 10-23 J/K

Contoh :

F. Hukum I Termodinamika

“Ketika gas dalam ruang tertutup dikasih kalor, maka kalor itu akan berfungsi untuk melakukan usaha dan merubah energi dalamnya”

Keterangan :
Q = perubahan kalor sistem
W = usaha sistem
ΔU = perubahan energi dalam

Contoh :

G. Proses Termodinamika

1. Proses Isobarik

Contoh :

2. Proses Isotermis


Contoh :

3. Proses Isokhoris

Contoh :

4. Adiabatis

Contoh :

5. Proses Lain dan Gabungan Proses

Contoh :

H. Siklus Carnot

I. Mesin Kalor


Contoh :

J. Efisiensi Maksimum


Contoh :

Itulah ringkasan terbaru fisika kelas 11 MIPA lengkap. Semoga bermanfaat.

Categories: rumus fisika
donbull:
X

Headline

Privacy Settings